Peraturan OJK Nomor 15 Tahun 2024 tentang Integritas Pelaporan Keuangan: A to Z Panduan Penerapan

[Bagian 3 dari 4]

Terminologi yang Terkait

  1. Test of Design Effectiveness (TDE) adalah menguji efektivitas desain pengendalian dengan menetapkan apakah pengendalian tersebut dapat secara efektif mencegah atau mendeteksi kesalahan atau kecurangan.
  2. Test of Operating Effectiveness (TOE) adalah suatu prosedur untuk menguji suatu pengendalian sudah berjalan secara efektif sepanjang periode pelaporan sesuai dengan rancangan yang telah ditetapkan.
  3. Business Process Model (BPM) adalah alur yang menjelaskan proses, dokumentasi, dan pengambilan keputusan serta mencatumkan risiko dan pengendalian.
  4. Risk Control Matrix (RCM) adalah spreadsheet yang menjelaskan pengendalian atas proses bisnis terkait suatu entitas, mencantumkan risiko, asersi pengendalian, tipe pengendalian, pemilik pengendalian, tujuan dan deskripsi pengendalian.
  5. Risk Control Matrix (RCM) adalah spreadsheet yang menjelaskan pengendalian atas proses bisnis terkait suatu entitas, mencantumkan risiko, asersi pengendalian, tipe pengendalian, pemilik pengendalian, tujuan dan deskripsi pengendalian.

Bersambung…

[Next: Bagian 4 dari 4]

Leave a Reply

Your email address will not be published.Required fields are marked *

GRC Sustainability
GRC Sustainability